Seorang pemuda bernama Xiaolian dari cina di beritakan mempunyai hidung baru yang terletak di dahinya, Usut punya usut ternyata hidung tersebut adalah hidung baru buatan dokter di rumah sakit di Fuzhou, China. Hidung baru tersebut di buat karena hidung asli Xiaolian mengalami infeksi berat yang di akibatkan kecelakaan, hingga ahirnya dokter memutuskan untuk membuat hidung baru.
|
Xiaolian saat istirahat di rumah sakit |
|
Dokter sedang menguji fungsi hidung baru Xiaolian dengan memasukkan jari ke hidung asli |
|
Hidung baru Xiaolian yang berhasil di buat melalui pembedahan dan penanaman tulang lunak |
0 komentar:
Posting Komentar